Ketika Anda merencanakan liburan ke luar kota, kota mana yang menjadi pilihan Anda? Kebanyakan orang memilih kota Bandung. Bandung di kenal sebagai kota wisata karena banyaknya tempat wisata yang menarik untuk dikunjungi. Kota ini akan dipenuhi pengunjung dalam dan luar kota pada akhir pekan atau hari libur tertentu. Selain udaranya yang sejuk, Anda dapat […]