Jaman terus berkembang. Tahun berganti tahun. Kini, sudah saatnya Anda memiliki pemikiran baru dari tahun sebelumnya. Jika Anda ingin memperbaiki pola asuh terhadap anak, Anda tidak sendirian. Menurut pendapat saya, ini adalah bidang penting yang tentu saja harus dikoreksi. Sama saja ketika Anda harus menurunkan berat badan, Anda perlu mengoreksi pola makan Anda, bukan? […]
Kasih sayang orangtua kepada anak terkadang membuat orangtua seakan dibutakan. Orangtua tak lagi dapat membedakan mana kasih sayang untuk kebaikan anak, mana kasih sayang yang hanya sekedar memanjakan anak. Karakter anak dibentuk menurut pengajaran orangtua kepada mereka. Anak yang terlalu sering dimanjakan orangtua mereka akan tumbuh menjadi pribadi yang tidak bertanggungjawab dan cenderung mengandalkan orang […]
Ada pepatah mengatakan bahwa kesalahan tidak pernah luput dari manusia. Setiap manusia pasti pernah melakukan kesalahan, baik anak-anak maupun orang dewasa. Namun dari kesalahan tersebut manusia dapat belajar untuk menjadi lebih baik. Baca juga 7 Cara Menghadapi Kegelisahan Anak di Situasi Sosial untuk Perkembangan Anak. Misalnya saja seorang koki salah menafsirkan resep baru, ia […]
Komunikasi mendasari semua hubungan interpersonal. Apa yang kita pikirkan dan rasakan dapat kita transmisikan melalui komunikasi dengan orang lain. Semua bentuk komunikasi yang kita ciptakan membentuk hubungan dengan orang lain akan seperti apa. Baca juga Hal-hal yang Memengaruhi Antusiasme Anak di Sekolah untuk Memprediksi Masa Depan Anak. Sebagai orangtua, hubungan yang paling penting untuk dibangun […]
Mengapa Banyak Anak Tidak Menyukai Sekolah? Tidak seperti generasi sebelumnya, sekarang anak-anak di sekolah menghadapi banyak tantangan yang meningkat seiring dengan teknologi. Perhatikan, anak jaman sekarang dihadapkan dengan komputer, smartphone, gadget, internet, media sosial, dan berbagai informasi yang kompleks dari seluruh dunia. Generasi sebelumnya, tidak diperhadapkan dengan informasi yang meningkat seperti sekarang ini. Baca […]